Postingan

Menampilkan postingan dari November, 2021

Agar Aglonema Tumbuh Subur dan Berdaun Lebat

Gambar
  Untuk para pencinta tanaman hias tentu tak asing lagi dengan Aglonema. Aglonema, tanaman hias dengan keunggulan pada aneka corak dan warna daunnya. Cantik, lembut juga perkasa dan beraneka motif daunnya.  Tentu memiliki aglonema dengan motif daun yang menor dan cerah adalah kebanggaan. Pun dengan rimbunnya daun tanaman yang subur beranak pinak.  Aglonema yang cantik tidak hadir dengan sendirinya, tentu melewati proses perawatan yang panjang dan melelahkan. Hingga mewujud cantik dan mempesona.